pelembab wajah di indomaret

10 Merk Moisturizer Pelembab Wajah di Indomaret dan Alfamart

Diposting pada

Info produk moisturizer atau pelembab wajah di Indomaret dan Alfamart. Bagi pemilik kulit wajah kering dan kusam atau kulit sensitif, tentunya paham bahwa menggunakan produk skincare seperti cream pelembab wajah cukup diperlukan dan adapat membantu membuat wajah menjadi nampak lebih lembab, mulus dan tidak kerutan.

Faktor penyebab kulit wajah menjadi kering sebenarnya ada banyak, namun beberapa diantaranya adalah dikarenakan gaya hidup yang tidak sehat, seperti misalnya kurang mengonsumsi air putih sehingga tubuh mengalami dehidrasi.

Oleh karena itu, untuk membuat kulit wajah tidak kering, beberapa langkah mudahnya adalah dengan cukup minum air putih dan cukup mengonsumsi buah dan sayur-sayuran hijau setiap hari, dan jika diperlukan pergunakan pelembab wajah untuk kulit kering.

Adakah pelembab wajah pria di Indomaret dan Alfamart?

Tidak ada, karena kebanyakan produk pelembab atau moisturizer dibuat secara khusus dengan menyesuaikan kondisi-kondisi kulit wajah wanita.

Tapi apakah boleh pria menggunakan pelembab wajah wanita?

Pertanyaan bolehkah seorang pria menggunakan pelembab wajah untuk wanita seperti diatas sudah pernah ditanyakan secara online di situs konsultasi dokter online AloDokter.com.

Dan jawabannya adalah boleh-boleh saja, asalkan tetap memperhatikan pada kondisi jenis kulit masing-masing sebelum menggunakannya.

Namun bagi sebagian besar pria sebenarnya merasa tidak memerlukan pelambab wajah dan bahkan malah akan terkesan seperti feminin.

Harga pelembab wajah di Indomaret dan Alfamart

Merk Pelembab WajahHarga Kisaran
La Roche Toleriane Double Repair Facial Moisturizer 100mlRp299.000
Cetaphil Moisturizing Cream 100grRp165.000
Wardah Aloe Hydramild Moisturizer Cream 40mlRp24.500
Vanicream Moisturizing Cream 453mlRp375.000 
Bless Facial Moisturizer Sensitive Skin 40grRp73.320
Bioderma Sensibio Light 40mlRp300.830
Neutrogena Oil Free Moisture 118mlRp165.000 
Sebamed Moisturizing Cream 75mlRp270.000
CeraVe Moisturizing Cream 454grRp390.000
Lotus Youth Preserve Moisturizer 15mlRp367.500

Di atas adalah daftar harga pelembab wajah di Indomaret dan Alfamart, meskipun beberapa merk mungkin tidak tersedia di Indomaret dan Alfamart dan hanya tersedia di marketplace seperti Lazada dan Shopee.

Harga pelembab wajah di Indomaret dan Alfamart diatas bisa berbeda pada tiap-tiap cabang dan juga dapat berubah sewaktu-waktu tergantung pada momen promo Indomaret dan Alfamart tertentu.

10 Merk Moisturizer Pelembab Wajah di Indomaret dan Alfamart

Di bawah ini adalah daftar 10 produk skincare pelembab wajah di Indomaret dan Alfamart untuk kulit kering dan sensitif yang bisa digunakan oleh anak remaja maupun orang dewasa.

1. La Roche Toleriane Double Repair Facial Moisturizer

La Roche Toleriane Double Repair Facial Moisturizer

Pelembab wajah yang mengandung sunscreen.

LIHAT PROMO DI LAZADA LIHAT PROMO DI LAZADA LIHAT PROMO DI SHOPEE LIHAT PROMO DI SHOPEE

Pelembab wajah ini merupakan senjata terampuh untuk menjaga kulit kering dan juga kulit sensitif tetap lembab dan sehat. Selain dilengkapi dengan kandungan SPF 30, produk ini berperan sebagai prebiotik yang bisa membuat kulit lebih segar.

Menariknya lagi adalah produk ini sangat ringan sehingga tidak akan membuat kulit berminyak. Sehingga Anda bisa tetap terlihat cantik meski berada di bawah terik matahari.

Harga pelembab wajah La Roche Toleriane Double Repair Facial Moisturizer ini dibanderol mulai dari Rp299.000 untuk kemasan ukuran 100ml.

Baca juga:

Produk Eksfoliasi di Indomaret.

2. Cetaphil Moisturizing Cream

Cetaphil Moisturizing Cream

Pelembab wajah di Indomaret dan Alfamart yang saat ini paling mudah dibeli karena stoknya sering tersedia.

LIHAT PROMO DI LAZADA LIHAT PROMO DI LAZADA LIHAT PROMO DI SHOPEE LIHAT PROMO DI SHOPEE

Apakah kulit wajah kamu termasuk dalam tipe kulit sensitif? atau bahkan kulit kering yang sudah kronis? menggunakan produk pelembab merk Cetaphil ini bisa menjadi solusi terbaik yang harus kamu coba.

Dengan memakai pelembab wajah ini akan membuat kulit semakin lembab sejak pemakaian pertama. Produk ini sudah dilengkapi oleh glycerin dan minyak almond untuk wajah sehingga bisa menjadikan kulit kering terlihat lembab. Teksturnya berbentuk krim ini disukai semua orang karena sangat lembut sehingga cepat diserap dengan baik oleh kulit.

Harga pelembab Cetaphil Moisturizing Cream ini dibanderol mulai dari Rp165.000 untuk kemasan ukuran 100gr.

3. Wardah Aloe Hydramild Moisturizer Cream

Wardah Aloe Hydramild Moisturizer Cream

Cocok untuk kulit kering dengan kandungan minyak zaitun dan ekstrak aloe vera.

LIHAT PROMO DI LAZADA LIHAT PROMO DI LAZADA LIHAT PROMO DI SHOPEE LIHAT PROMO DI SHOPEE

Produk moisturizer Wardah yang satu ini bisa membantu menjaga kulit sensitif tetap sehat, lembab, sekaligus mencerahkan kulit wajah.

Dengan harga yang ekonomis itu, Anda bisa mendapatkan produk yang benar-benar bisa diandalkan. Karena didalamnya mengandung olive oil dan ekstrak lidah buaya. Selain itu, wardah juga dilengkapi dengan dimethicone yang ampuh membuat kulit semakin sempurna.

Harga pelembab wajah Wardah Aloe Hydramild Moisturizer Cream di Indomaret dan Alfamart ini dibanderol mulai dari Rp24.500 untuk kemasan 40ml.

4. Vanicream Moisturizing Cream

Vanicream Moisturizing Cream

Merk pelembab wajah impor untuk kulit sensitif.

LIHAT PROMO DI SHOPEE LIHAT PROMO DI SHOPEE

Pelembab wajah merk Vanicream ini sangat lengkap fungsinya. Selain bisa digunakan untuk wajah sensitif, ternyata produk ini juga bisa diberikan untuk pemilik kulit wajah sensitif 

Bahan formulanya terjamin aman karena tidak mengandung bahan pewangi, pewarna, paraben, pewangi, lanolin, dan formaldehida. Sehingga dijamin aman dan terhindar dari masalah alergi dan iritasi.

Harga pelembab Vanicream Moisturizing Cream ini dibanderol mulai dari Rp375.000 untuk kemasan ukuran besar 453ml.

5. Bless Facial Moisturizer Sensitive Skin

Bless Facial Moisturizer Sensitive Skin

Pelembab wajah untuk kulit sensitif.

LIHAT PROMO DI LAZADA LIHAT PROMO DI LAZADA LIHAT PROMO DI SHOPEE LIHAT PROMO DI SHOPEE

Produk ini mengandung bahan pelembab alami seperti natural moisturizing factor yang mampu melindungi lapisan terluar kulit. Sehingga dengan menggunakannya maka kulit menjadi lebih lembab secara alami.

NMF sendiri terdiri atas berbagai kombinasi dari sodium, urea, laktat, dll. Sementara itu untuk moisturizer yang digunakannya sama seperti bahan NMF sehingga kelembabannya semakin baik dan alami. Supaya hasilnya lebih optimal, sebaiknya gunakan pada pagi dan malam hari.

Harga Bless Facial Moisturizer Sensitive Skin ini dibanderol mulai dari Rp73.320 untuk kemasan ukuran 40gr.

6. Bioderma Sensibio Light

bioderma sensibio light

Pelembab untuk kulit wajah kering, berminyak, hingga sensitif.

LIHAT PROMO DI SHOPEE LIHAT PROMO DI SHOPEE

Sensibio Light adalah produk perawatan yang bersifat menghaluskan yang secara biologis memperkuat daya tahan kulit dalam mempertahankan dan meningkatkan kadar toleransi kulit yang sensitif dan intoleran.

Produk pelembab ini ampuh menghilangkan rasa sunborn ketika kulit terbakar oleh sinar matahari sekaligus melembabkannya dengan sempurna. Seperti yang diketahui bahwa kulit sensitif kerap mengalami masalah saat terpapar oleh sinar matahari. Terlebih bila pemilik kulit sensitif sering beraktivitas di luar ruangan.

Beruntungnya rasa terbakar karena sengatan sinar matahari dapat teratasi oleh Bioderma. Produk yang ringan di kulit ini memiliki tekstur yang lembut sehingga nyaman digunakan saat beraktivitas di luar rumah.

Harga pelembab wajah Bioderma Sensibio Light di Indomaret dan Alfamart dibanderol mulai dari Rp300.830 untuk kemasan ukuran 40ml.

7. Neutrogena Oil Free Moisture

Neutrogena Oil Free Moisture

Pelembab wajah untuk kulit sensitif dan berminyak.

LIHAT PROMO DI SHOPEE LIHAT PROMO DI SHOPEE

Moisturizer ini juga cocok digunakan untuk kulit berminyak karena terbuat dari komposisi yang berbahan dasar air, sehingga tidak menjadikan kulit terlihat seperti berminyak, maupun terlihat kering.

Produk Neutrogena ini cocok sekali untuk pemilik kulit sensitif. Karena bahan aktif didalamnya kabarnya tidak akan membuat wajah pengguna terlihat berminyak sekaligus bebas dari sumbatan pori-pori.

Pelembab ini cocok sekali untuk pemilik kulit sensitif dan kering karena moisturizer water based tersebut bebas alkohol dan pewangi. Jadi aman untuk segala kulit termasuk kulit sensitif.

Harga Neutrogena Oil Free Moisture ini dibanderol mulai dari Rp165.000 untuk kemasan ukuran 118ml.

8. Sebamed Moisturizing Cream

 Sebamed Moisturizing Cream

Pelembab wajah untuk kulit normal, sensitif hingga kering.

LIHAT PROMO DI SHOPEE LIHAT PROMO DI SHOPEE

Pelembab ini diperkaya dengan kandungan vitamin E hingga 2%. Sehingga dengan pemakaian rutin akan membuat kulit terlihat cerah, segar, dan bebas penuaan dini.

Bila Anda ingin terlihat lebih muda, maka pelembab ini cocok sekali karena ampuh menghilangkan sekaligus mencegah terjadinya penuaan dini. Tentunya kehandalannya tersebut karena ada kandungan vitamin E didalamnya untuk menangkal radikal bebas.

Harga pelembab wajah Sebamed Moisturizing Cream di Indomaret dan Alfamart dibanderol mulai dari Rp270.000 untuk kemasan 75ml.

9. CeraVe Moisturizing Cream

CeraVe Moisturizing Cream

Merk pelembab wajah kulit kering dari Amerika.

LIHAT PROMO DI LAZADA LIHAT PROMO DI LAZADA LIHAT PROMO DI SHOPEE LIHAT PROMO DI SHOPEE

Seperti halnya dengan pelembab merk Vanicream yang merupakan produk import dari USA, merk Cerave ini juga merupakan produk impor dari negeri Paman Sam.

Pelembab ini memiliki kandungan utama dari ceramide dan hyaluronic acid. Dengan menggunakannya, kulit Anda akan terlihat lembab seharian penuh karena didalamnya sudah didukung oleh teknologi MVE.

Sehingga hasilnya tidak hanya lembab saja, namun lapisan pelindung kulit akan diperbaiki dengan baik. Produk ini sangat bisa diandalkan untuk pemilik kulit yang sering melakukan kegiatan seharian penuh.

Harga pelembab CeraVe Moisturizing Cream ini dibanderol mulai dari Rp390.000 untuk kemasan besar ukuran 454gr.

10. Lotus Youth Preserve Moisturizer

Lotus Youth Preserve Moizturizer

Cream pelembab wajah yang melembabkan hingga 24 jam.

LIHAT PROMO DI SHOPEE LIHAT PROMO DI SHOPEE

Produk pelembab wajah ini selain melembabkan kulit juga bisa membuat kulit Anda terlihat lebih awet muda dan glowing bebas iritasi. Karena didalamnya terdapat ekstrak belimbing dan bunga lotus.

Sehingga masalah penuaan dini teratasi, serta lapisan kulit semakin kuat. Dengan begitu kulit menjadi lebih bersinar (glowing). Belum lagi ekstra belimbingnya karena efektif menghilangkan masalah penuaan dini dan garis-garis halus oleh kulit kering dan sensitif.

Nah itu tadi adalah tips memilih produk skincare pelembab wajah untuk kulit sensitif dan daftar 10 merk yang cocok untuk kondisi tersebut. Dengan memahaminya, diharapkan bisa membantu Anda untuk menemukan produk yang paling sesuai dengan kondisi kulit Anda saat ini.

Harga pelembab Lotus Youth Preserve Moisturizer ini dibanderol mulai dari Rp367.500 untuk kemasan 15ml.

Penutup:

Ada berbagai merk produk moisturizer atau pelembab wajah di Indomaret dan Alfamart yang bisa untuk Anda pilih dan sesuaikan dengan jenis kulit Anda.

Baca juga:

Krim Temulawak Terbaik.

Referensi:

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *