harga baso aci di alfamart

Harga Baso Aci di Alfamart dan Indomaret

Diposting pada

Info harga baso aci di alfamart dan Indomaret. Baso aci atau bakso aci pada awalnya merupakan bakso yang dibuat hanya menggunakan aci atau tepung aci, tanpa diberi campuran daging sapi atau daging ayam yang digiling.

Tapi jangan salah, meskipun tidak mengandung daging, bagi kebanyakan orang malah dianggap memiliki rasa yang tidak kalah lezat dengan rasa bakso sapi, bahkan memiliki sensasi rasa kenyal yang unik pada setiap gigitannya.

Dan kini cita rasa baso aci telah di upgrade oleh hampir semua pembuatnya, dengan memberikan isian di dalam baso aci dengan daging, tulang muda, bahkan ada juga bakso aci yang diisi keju.

Sebagai pelengkapnya, baso aci selalu disajikan dengan cuanki yang dimasak bersama-sama dengan baksonya.

Baca juga:

Bakso Kemasan Yang Enak.

Cetakan Bakso Terbaik.

Harga Baso Aci di Alfamart dan Indomaret

Tapi ada apa enggak baso aci di Alfamart dan Indomaret? jawabannya adalah tidak ada, dan seandainyapun ada maka stoknya sangat terbatas dan tidak ada pada semua cabang.

Jadi untuk Anda yang ingin membeli bakso aci instan di Alfamart atau Indomaret, untuk saat ini belum bisa, dan yang paling banyak tersedia adalah bakso instan kemasan yang berupa bakso daging sapi atau bakso ayam.

Namun masih ada cara mudah untuk membeli baso aci yakni dengan membelinya secara online di marketplace seperti Lazada atau Shopee.

Harga baso aci termurah di marketplace bahkan dibanderol mulai dari Rp5.000 per 1 porsi yang sudah siap untuk dimasak.

Jadi kesimpulannya untuk saat ini baso aci belum tersedia atau dijual di Alfamart dan juga Indonesia.

Baca juga:

Harga Sosis Kanzler di Indomaret.